• 转发
  • 反馈

《Cinta Terlarang》歌词


歌曲: Cinta Terlarang

所属专辑:The Best Of (Indonesia)

歌手: Kangen Band

时长: 03:43

播放 下载lrc歌词 下载纯文本歌词

Cinta Terlarang

Kangen Band[00:00:08]

Cinta dengarkanlah ku ingin mendengar suaramu[00:00:17]

Nyanyikan lagu-laguku bila kau rindukan aku[00:00:26]

Cinta relakanlah akhiri cerita tentang kita[00:00:36]

Ku tahu berat bagimu untuk melepaskan aku[00:00:45]

Ku minta kepadamu jangan keluar malam ini[00:00:56]

Karena ku tak akan menemuimu[00:01:00]

Ku minta kepadamu jangan keluar malam ini[00:01:05]

Sesungguhnya kasih sayangku tiada batas[00:01:14]

Namun secepatnya engkau harus ku lepas[00:01:19]

Selagi engkau berdiri dan kau bernafas[00:01:24]

Lekaslah pergi agar engkau pun terbebas[00:01:28]

Sesungguhnya engkaulah makhluk yang ku sayang[00:01:33]

Tetapi cinta kita ini cinta terlarang[00:01:38]

Ku harapkan agar engkau cepat menghilang[00:01:43]

Dan jangan lagi kau datang[00:01:48]

Cinta relakanlah akhiri cerita tentang kita[00:01:55]

Ku tahu berat bagimu untuk melupakan aku[00:02:04]

Ku minta kepadamu jangan keluar malam ini[00:02:15]

Karena ku tak akan menemuimu[00:02:19]

Ku minta kepadamu jangan keluar malam ini[00:02:24]

Sesungguhnya kasih sayangku tiada batas[00:02:31]

Namun secepatnya engkau harus ku lepas[00:02:36]

Selagi engkau berdiri dan kau bernafas[00:02:41]

Lekaslah pergi agar engkau pun terbebas[00:02:45]

Sesungguhnya engkaulah makhluk yang ku sayang[00:02:50]

Tetapi cinta kita ini cinta terlarang[00:02:55]

Ku harapkan agar engkau cepat menghilang[00:03:00]

Dan jangan lagi kau datang[00:03:05]

Sesungguhnya engkaulah makhluk yang ku sayang[00:03:10]

Tetapi cinta kita ini cinta terlarang[00:03:14]

Ku harapkan agar engkau cepat menghilang[00:03:19]

Dan jangan lagi kau datang[00:03:24]