所属专辑:Better Way
歌手: GANGSTARASTA
时长: 04:44
Sudah seminggu (sudah seminggu) [00:00:29]
Kau hindari aku[00:00:32]
Tak ada kabar[00:00:36]
Tak pernah lagi say hi[00:00:40]
Selalu alasan (selalu alasan) [00:00:43]
Banyak kerjaan[00:00:47]
Tak bisa ketemuan[00:00:50]
Rasanya ku diduakan[00:00:54]
Apa yang terjadi[00:00:59]
Begitu banyak janji[00:01:02]
Yang tak pernah ku mengerti[00:01:05]
Sweet lies (sweet lies)[00:01:09]
Cukup sudah sabarku[00:01:13]
Biar cinta berlalu[00:01:16]
Pergi saja dengan temanmu [00:01:20]
Atau mungkin dengan yang baru[00:01:24]
Aku nikmati saja hariku tanpamu lagi[00:01:28]
Jalani hidupku, sambut hari baru[00:01:35]
Aku nikmati saja hariku tanpamu lagi[00:01:42]
Jalani hidupku, sambut hari baru[00:01:50]
Apa yang terjadi, begitu banyak janji[00:01:58]
Yang tak pernah ku mengerti[00:02:05]
Sweet lies (sweet lies)[00:02:08]
Cukup sudah sabarku[00:02:12]
Biar cinta berlalu[00:02:16]
Pergi saja dengan temanmu[00:02:19]
Atau mungkin dengan yang baru[00:02:23]
Aku nikmati saja hariku tanpamu lagi[00:02:27]
Jalani hidupku, sambut hari baru[00:02:35]
Aku nikmati saja hariku tanpamu lagi[00:02:42]
Jalani hidupku, sambut hari baru[00:02:49]
Dan kini aku bisa[00:03:27]
Aku mampu melupakan kamu ooh[00:03:30]
Aku nikmati saja hariku tanpamu lagi[00:03:41]
Jalani hidupku, sambut hari baru[00:03:48]
Aku nikmati saja hariku tanpamu lagi[00:03:55]
Jalani hidupku, sambut hari baru[00:04:03]
Aku nikmati saja hariku tanpamu lagi[00:04:10]
Jalani hidupku, sambut hari baru[00:04:18]